Berapa Penghasilan Blog Yang Memiliki Pengunjung 100 Sampai 300 per hari?
Cara Menghasilkan Uang Lewat shorte.st dan Cara Pendaftarannya

Saya tidak melarang anda, tetapi saya hanya menyarankan anda. Pertanyaan yang tepat "mengapa harus memilih shorte.st?", saya bisa menjawab karena shorte.st inilah yang penghasilannya lebih besar dan terkenal dibandingkan dengan situs pemendek url lainnya.
Cara pendaftarannya pun juga sangat mudah untuk dilakukan, bagi anda yang belum pernah mengerti tentang cara pendaftarannya silahkan lihat langkah langkah berikut dibawah ini.
- Masuk ke situs shorte.st
- Klik tulisan Join yang ada disudut paling atas sebelah kanan
- Isikan form yang sesuai data pada diri anda
- Lalu centang kolom I have read and accept Terms of use and Privacy Policy
- Klik atau centang kolom I'm not a robot
- Kemudian klik Register
- Silahkan anda konfirmasi akun shorte.st lewat Email confirmation yang telah anda daftarkan tadi
- Selesai dan selamat anda telah berhasil mendaftar di shorte.st
Cara menghasilkan uang lewat shorte.st
Nah inilah yang paling banyak dicari oleh seseorang yang ingin menghasilkan uang lewat shorte.st, biasanya cara inilah yang paling banyak dipakai oleh para kalangan blogger untuk mendapatkan penghasilan lebih selain dari google adsense.
- Shorte.st = 5000 click menghasilkan $5
- Adf.ly = 10000 click menghasilkan $5
- Bc.vc = perseribu click menghasilkan $5
- Linkshrink.net = 10000 click menghasilkan $5
- Linkbucks.com = 1000 click menghasilkan $0,5 sampai $0,30
- Adfoc.us = Maaf situs ini merupakan scammer (kata orang orang)
Apa maksud dari "gunakan link anda sebagai titik acuan untuk diperpendek linknya"
Maksutnya adalah anda harus memiliki link yang panjang dan kemudian diperpendek. Cara inilah yang bisa menghasilkan uang dengan perclicknya kira kira menghasilkan $0,003 seperti yang saya ucapkan tadi. Apakah anda ingin tau caranya?, caranya hanya mencopy paste link anda yang panjang ke dalam shorte.st dan kemudian klik shorten. Untuk lebih jelas silahkan lihat gambar dibawah ini.
![]() |
Ini adalah gambar dari cara merubah link panjang menjadi pendek |
Tolong untuk setiap kali men-shorten link harap login terlebih dahulu, agar nantinya penghasilan anda akan semakin tambah. Jika anda lupa login atau lainnya maka penghasilan anda akan tetap dan tidak akan tambah selamanya.
2. Menggunakan Referral Program yang telah disediakan oleh shorte.st
Perlu anda ketahui, mengikuti referral program pada shorte.st itu sangat menguntungkan bagi anda yang ingin menambah jumlah penghasilan anda pada shorte.st, keuntungannya adalah kita bisa menambah penghasilan kita sebesar 20%, mungkin anda belum paham apa itu referral program.
Referral program adalah sistem dimana kita akan membawa pengunjung baru ke satu situs tertentu. Bisnis online referral program ini hampir sama seperti bisnis online afiliasi, perbedaannya hanya pada caranya. Bisnis online afiliasi caranya adalah menjual produk milik orang lain, sedangkan bisnis online referral program caranya adalah mempromosikan situs tersebut dan akan diberi penghasilan oleh situs tersebut. Mungkin anda tertarik dengan cara mengikuti referral program pada shorte.st, silahkan lihat dibawah ini.
Cara mengikuti referral program pada shorte.st sangat mudah untuk dilakukan, caranya hanya dengan Meng-klik tulisan referral program pada bagian navigasi > Scroll sedikit kebawah > Akan terlihat tulisan YOUR REFERRAL LINK > Silahkan dicopas > Promosikan link anda lewat berbagi media sosial atau lewat blog.
Yang berikutnya akan saya update lagi.
Penutup
Demikian artikel tentang Cara Menghasilkan Uang Lewat shorte.st dan Cara Pendaftarannya, semoga dapat membantu anda untuk mengatasi masalah yang belum anda mengerti.